Berikut ini Daftar nama-nama bayi Laki-laki Islam yang huruf depannya berawalan huruf J beserta Artinya:
- Jaabir : yang perkasa, Pembaharu yang agung
- Jaad : sungguh-sungguh, Dermawan.
- Jaafar: Anak sungai
- Jaaiz : bolleh/halal.
- Jaami' : pemberani.
- Jaan : Kehidupan, jiwa
- Jaarullah : tetangga Allah.
- Jaasim : besar, gemuk., Tinggi besar
- Jaasir : tanah yang banyak belalang. mencerminkan kesuburan dan keberuntungan., Pemberani
- Jabalah : Gunung, bukit
- Jaballah : Hadiah Allah
- Jabar : Memiliki Kekuatan dan Kekuasaan
- Jabarut : kekuasaan
- Jabil : Yang kreatif
- Jabir : pengganti, penyambung
- Jabr : yang menghimpun, orang yang senang berorganisasi untuk memerangi perpecahan.
- Jabraan : nama seorang sastrawan terkenal.
- Jabran : Pengganti, pembetul
- Jabri : Pertolongnaku
- Jabrullah : Pertolongan Allah
- Jad : sungguh-sungguh, dermawan
- Jadallah : Pemberian Allah
- Jadid : baru
- Jadir : Pemurah
- Jadulhaq : Jalan kebenaran
- Jadwa : kegunaan
- Ja'far : sungai, unta betina, sahabat Nabi
- jaffan : Yang terkawal
- Jafin : Yang mengawal
- Jafni : Kawalanku dari kejahatan
- Jahanzeb : Tampan
- Jahdami : Nama seorang ahli hadits
- Jahdari : Nama Seorang ahli Al-Quran
- Jahdi : Kemampuan
- Jahid : Yang berusaha
- Jahiz : Mata yang bersinar
- Jahran : Yang tangkas
- Jahuri : Memiliki suara yang jelas dan besar
- Jailun : generasi
- Jailul Mustaqbal : generasi masa depan
- Jainudin : Kebagusan agama
- Jaisyun : tentara, serdadu
- Jaiz : boleh
- Jajmi : Badan, fisik
- Jalaal : keagungan.
- Jalal : keagungan, kemuliaan
- Jalaluddin : keagungan atau kemuliaan agama
- Jali : Yang nyata
- Jalil : mulia
- Jalud : Kuat dan sabar
- Jamad : beku, keras
- Jamal : keindahan
- Jamali : Ketampananku
- Jamaluddin : keindahan agama
- Jamalullail : Keindahan malam
- Jam'an : Kesatuan
- Jamhari : kelompok manusia
- Jamhur : Ahli Ilmu Pengetahuan
- Jami' : pengumpul
- Jamil : bagus, ganteng, rupawan
- Jamri : Perhimpunanku
- Jamsyir : Ketampanan
- Jarir : tali pengikat, nama penyair Arab, Tempat bertumpu
- Jaris : Kurnian Allah
- Jasim : Badan, fisik
- Jasir : Pemberani
- Jauhar : batu mulia, permata
- Jauhari : Permataku
- Jaul : Pilihan
- Jauza : Nama Bintang Gemini
- Jauzan : Pertengahan
- Jauni : Keputihan, siang
- Jawad : pemurah
- Jawahir : permata-permata
- Jayyid : bagus
- Jazali : nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Kegembiraanku"
- Jazib : Tampan
- Jazil : Besar, banyak
- Jazim : Mempastikan
- Jazlan : Gembira, riang
- Jazli : Fasih
- Jazman : Tekad bulat
- Jazmi : Tekad yang kukuh
- Jazuli : Nisbah
- Jefrey : Tanah Perdamaian.
- Jibran : Nama Arab kuno
- Jibril : malaikat jibril, malaikat yang mencatat amal buruk manusia.
- Jihad : Perjuangan
- Jihadi : Perjuangan
- Jilan : nama sebuah tempat di Iraq
- Jilani : Penyiaranku
- Jiratullah : Bantuan Allah
- Jiwari : Jaminanku
- Jiyaad : yang terbaik.
- Johari : Batu permata
- Juani : Sinaranku
- Jubair : Pertolongan, Nama Ulama Besar
- Jufri : Keluasan, di tengah
- Juhair : suara yang nyaring/merdu, lantang
- Juhara : Batu mulia
- Juhlan : Yang termulia
- Juman : Mutiara
- Jumani : Mutiaraku
- Jumed : Tentara
- Junadah : pasukan tentara.
- Junaidi : Tenteraku
- Junaidun : Tentera
- Jundii : prajurit.
- Juwaidi : Keelokanku